KUALITAS HASIL PENERJEMAHAN KELOMPOK MAHASISWA
S2 UNM-MALANG
(Studi Kasus Hasil Penerjemahan Buku Teks
“Approaches to Discourse” oleh Deborah Schiffrin)
Agus Supriyadi
Jurusan Pendidikan Bahasa dan Seni FKIP Universitas Khairun
agsbakin78@gmail.com
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas terjemahan dari bahasa Inggris ke dalam bahasa Indonesia. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Data diperoleh melalui pengamatan dan content analysis melalui teknik catat. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis interaktif. Hasil penelitian menunjukan bahwa penilaian kualitas terjemahan terhadap naskah Buku Teks dari bahasa sumber ke bahasa sasaran menghasilkan sebuah evaluasi karya terjemahan secara komprehensif atau holistik sehingga secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa kualitasnya masih dibawah standar. Artinya belum memenuhi aspek keakuratan, keberterimaan dan keterbacaan secara memadai.
DOWNLOAD
Tidak ada komentar:
Write komentar